PUSKESMAS MOJOAGUNG

PUSKESMAS MOJOAGUNG

Puskesmas Mojoagung

TENTANG KEGIATAN, KEBERHASILAN, MEDIA KOMUNIKASI DI PUSKESMAS MOJOAGUNG JOMBANG.

Address :

Jalan Veteran Nomor 327 Mojoagung – Jombang 61482

Phone :

(0321) 495048

Email :

puskesmas.mojoagung@gmail.com

Blog :

puskesmasmojoagung.wordpress.com

IMG_2123

peta mojoagung

Terakredasi Utama
LOKET ANTRIAN KHUSUS DISABILITAS, BUMIL DAN LANSIA

42 tanggapan untuk “PUSKESMAS MOJOAGUNG

  1. Semoga pelaksanaan screening katarak hari ini tanggal 11 agusatus 2008 sukses dan lancar. Demikian pula dengan pelaksanaan operasi kataraknya.
    Jangan lupa foto foto dan update acaranya ya.
    Saya tunggu juga, training EKG untuk para perawat….
    (dokter ikutan juga boleh, refreshhhh…….)

  2. To: dr. Lani
    Acara Operasi kataraknya ditunda hingga tanggal 20 Agustus 2008, kuotanya masih lowong 13 orang.
    Acara seminar ECG untuk intern tgl 14 Agt 2008 trus untuk luar PKM Mojo
    agung diadakan tgl 26 Agt 2008
    Acara seminar Membuat Web Blog tgl 19 Agt 2008 untuk intern sementara untuk luar PKM Mojoagung diadakan tgl 28 Agt 2008.
    Semoga dr. Lani bisa hadir ya……..
    Dan rekan – rekan dari Puskesmas lain yang berminat harap segera menghubungi Puskesmas Mojoagung untuk segera mendaftar.

  3. Assalamu’alaykum
    Saya cuma mau sekedar tanya pd dr. Hery.
    Menurut dokter, apakah perubahan status suatu puskesmas menjadi rumah sakit akan merubah kebijakan mengenai upaya-upaya kesehatan yang dilakukan di suatu puskesmas tsb atau malah merupakan peningkatan bagi puskesmas yang bersangkutan ?
    Terima ksh.
    Semoga puskesmas mojoagung tercinta kita bisa benar – benar menjadi ” pusat kesehatan masyarakat” di mojoagung.

  4. Hebat juga Puskesmas yg atu ne…. walaupun gk ada web seperti didinas kesehatan….bisa mencari alternatif lain seperti blog untuk menyebarluaskan informasi kesehatan yg ada pada kecamatannya….

    Salut saya…. 🙂

  5. To : Fahrisal Akbar
    Kami sedang berusaha menularkan ini, bukannya menularkan penyakit menular tapi menularkan untuk membuat blog untuk puskesmas 😀 . Rencana ini masih dalam tahap penggodokan karena banyaknya request minta diajari membuat blog, kalau ngajari satu-satu kan capek. Nanti kalau kami sudah siap akan segera diumumkan. Ada yang berminat ????
    Hasil polling menunjukkan memang banyak yang ingin memiliki blog tapi tidak bisa membuatnya.

  6. Nampknya saya hrs mengusulkan ke Depkes RI agar setiap Puskesmas yg ada di Indonesia di wajibkan untuk membuat blog…. 🙂

    Nanti kalau ketemu dengan Kepala Pusdatin Depkes RI….Pak Bambang Hartono akan saya coba bicarakan mengenai hal ini…. 🙂

  7. To : Isur
    Bagaimana kalau sampeyan yang merintis membuat blog dan mengusulkan adanya Puskesmas disana ????

    To: Fahrisal Akbar
    IDe yang bagus tuh 😀 bisa didukung nih. Apalagi kalau Depkes mau mendanai, sementara ini Puskesmas Mojoagung biaya sendiri untuk langganan Speedy dan untuk pengelolaan web blog belum ada dana khusus (apalagi gaji hehehehe :D)
    Dengan adanya blog, Puskesmas Mojoagung jadi “jujugan” tujuan utama kalau mau meninjau Pelayanan Kesehatan di Jombang. sebelum datang langsung biasanya sudah lihat info fasilitas dan kegiatannya di blog ini.
    Mengenai simpus kami belum berani membuat komentar karena belum jalan dengan baik, baru loket aja yang masih terus jalan, sementara yang lain sudah ogah mengisinya.

  8. Assalamu’alaykum.

    Wah.. salut nih buat PUSKESMAS MOJOAGUNG yang semakin memperbaiki diri dan berinovasi untuk memajukan kesehatan masyarakat. Semoga kiprahnya kan semakin luas dan bisa membuka mata masyarakat yang buta terhadap kesehatan.
    Ohy mbak, saya mahasiswi FKM UNAIR yang berdomisili di mojotrisno ,mojoagung. Kemarin saya dapat tugas kuliah untuk melihat wajah puskesmas di wilayah masing – masing. Hanya saja tidak sempat berkunjung langsung ke puskesmas Mojoagung. Hanya lihat “wajah” nya dari blog ini. Kapan – kapan boleh ” main ” ke sini tidak ? Sekalian belajar….
    Tetep semangat dan solid ya..
    Wassalamu’alaykum

  9. To: kartika
    Wa’alaikum salam wr wb
    Terima kasih atas salutasinya, semoga Puskesmas Mojoagung tetap bisa konsisten untuk memajukan kesehatan masyarakat sekitar Kecamatan Mojoagung. Kalau mau main kesini sekalian belajar tentang managementnya juga tidak apa-apa, silahkan saja…kan desa Mojotrisno dekat dengan Puskesmas (tdk sampai 1 kilo meter).

  10. salut…ngiri…buat pkm mojoagung. kapan ya pkm ngadirojo bisa begitu????!!!
    meski di daerah terpencil, sebenarnya pengen n termotivasi banget dengn adanya blog kaya gini…

  11. dari dokter muda fk unair tgl 15 april 2009 ni….Setelah stase c.m. disini, jadi kangen lagi…Plus pengen tau foto-foto kelompok kami sudah dipasang blum hehehe…..(lumayan….terkenal-terkenal dikit…)!!! dr.yeni sampai ketemu di pediatri(pediatri sangat,sangat,sangat membutuhkan dokter seperti anda…sangat amat butuh,dok!!!tolong kami para d.m yang tersandera disini!!!)&dr.intan ketemu lagi di neuro ya dok….Jangan lupakan kami para d.m. yang super keren ini…..-cmpluk,tepong,beibi,delijelly,bu rt,mami desi,ndaru,87,webong-

  12. maaaaaaf….nyambung lagi,hehehe…kangen jombang…Dokter diana nanti kalo ada penelitian lagi boleh konsul ya dok…Apalagi dengan bimbingan dokter lani…Kami para dokter muda yang datang dengan otak kosong soal penelitian, jadi “melek” soal penelitian,apalagi si deasy sudah kepengen jadi peneliti lo dok…karena bimbingan dokter diana dan dokter lani. Terima kasih yang sebesar-besarnya karena telah membimbing dokter muda fk unair yang datang dengan bekal minim ini ya dok…

  13. permasalahanya di puskesmas gambiran internetnya pakai modem hp gprs
    sehingga loadinya amat sangat lambat……..pernah pakai speeddly dulu tapi , kata Ka Pus…… banyak masalah terutama virus ? lalu karena tak terbayar terus diputus sama telkom.
    ooh ya tanya sama P.azis kalau menentri blog masuknya lewat mana yaa?
    matur suwun yoo ….cak Azis

  14. Puskesmas Mojoagung, salah satu tempat yg dulu sering kukunjungi, maklum mama tersayang dulu kerja di situ.
    Masih keinget dulu suka duduk2 di ruang KIA dengan meja yg gede dan kursi panjang ala warung2 bakso.
    Masih keinget juga suasanya waktu itu. terakhir kesana kapan yah?? sudah lama banget.
    Sekarang keliatannya sudah sangat maju dan bagus, salam buat bu sri, bu dyah siapa lagi ya yang masih ada di situ….

    proficiat maju terus

  15. Selamat buat PKM Mojoagung yg semakin maju aja. Saya tertarik untuk mempelajari SIMPUS. sehubungan dengan proses pembelajaran sy di Program Magister Ilmu Kesehatan Masyarakat UNDIP, sy membutuhkan beberapa informasi SIMPUS Mojoagung. Bagaimana prosedur untuk mendapatkan informasi tsb..?
    Sy sangat berterima kasih bilamana PKM Mojoagung dpt memfasilitasinya.

  16. selamat buat puskesmas mojoagung yang semakin menjadi idaman. saya mahasiswa FKM UNDIP peminatan AKK. saya tertarik dengan implementasi balanced scorecard di puskesmas mojoagung. bagaimana prosedur untuk bisa mendapatkan informasi mengenai implementasi BSC di puskesmas mojoagung? semoga puskesmas mojoagung berkenan memberikan informasi mengenai hal tsb…trima kasih

  17. Ass..
    melihat profil Puskesmas Mojoagung, kita merasa tertarik untuk melihat bagamana manajemen dan kesekretariatan ISO dsana..
    kami ingin menimba ilmu dan seputar sharing mengenai manajemen Puskesmas..

    ttd,

    pkm omben

  18. Untuk masa hari raya ini, kpn masa libur puskesmas mojoagung ? krn saya rencana mau periksa gigi, mumpung lg pulkam, ingin mampir 🙂 Trm ksh

    1. hari ini tgl 23 Agustus 2012, seluruh Pelayanan Puskesmas Mojoagung sudah bekerja….terima kasih atas kepercayaannya kepada kami …..

Tinggalkan Balasan ke sibermedik Batalkan balasan